Suatu pekerjaan yang apabila dilakukan akan memperoleh manfaat baik untuk dirinya maupun pihak lain,merupakan pengertian dari

Jawaban:

Suatu perkerjaan atau perbuatan yang jika dilakukan akan mendapatkan manfaat baik bagi diri sendiri dan baut orang lain adalah pengertian dari perbutan atau pekerjaan terpuji. Perbutan atau perilaku terpuji disebut juga dengan istilah akhlak mahmudah.

Pembahasan

Perilaku umat mansuai secara umum terbagi menjadi dua yaitu

  1. Perilaku terpuji atau disebut dengan akhlak mahmudah dalam bahasa arab . Perilaku terpuji memberikan dampak positif bagi semua orang, khususnya bagi orang yang mengamalkannya.
  2. Perilaku tercela atau disebut dengan akhlak mazmuamh dalam bahasa arab. Perilaku tercela memberikan dampak negatif bagi setiap orang khususnya kepada orang yang melakukan perilaku tercela tersebut.

Bagikan Jawaban

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *