Sebutkan kesalahan-kesalahan yang biasanya terjadi ketika melakukan guling belakang

Jawaban:

Kesalahan-kesalahan yang biasa terjadi saat melakukan gerakan guling ke belakang adalah:

  1. penempatan tangan terlalu jauh di belakang yang menyebabkan tidak dapat membuat tolakan
  2. keseimbangan tubuh kurang baik saat berguling ke belakang karena tubuh kurang bulat
  3. salah satu tangan yang menumpu kurang kuat atau bukan telapak tangan yang digunakan untuk menumpu pada matras
  4. posisi mengguling kurang sempurna. hal ini disebabkan karena kepala menoleh ke samping
  5. keseimbangan badan tidak terjadi karena mendarat dengan lutut

Bagikan Jawaban

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *