Tanya Jawab

Warga negara Global dapat dipahami sebagai warga dunia sudah tidak ada lagi batas geografi dan politik. Warga negara Global mempunyai tanggung jawab yang sama untuk menjaga kelestarian dunia dan umat manusia. Perhatikan pernyataan berikut:A. Pesatnya informasi dan komunikasi yang tidak terbendung. Lengsernya pemimpin negara yang warganya mengungsi ke negara lain CC. Hedonisme dan konsumerisme. Liberalisme. Polusi udara. Pemusnahan biodiversitas Dari paparan di atas, yang menjadi tanggung jawab sebagai warga negara global adalah?

Baca JawabanWarga negara Global dapat dipahami sebagai warga dunia sudah tidak ada lagi batas geografi dan politik. Warga negara Global mempunyai tanggung jawab yang sama untuk menjaga kelestarian dunia dan umat manusia. Perhatikan pernyataan berikut:A. Pesatnya informasi dan komunikasi yang tidak terbendung. Lengsernya pemimpin negara yang warganya mengungsi ke negara lain CC. Hedonisme dan konsumerisme. Liberalisme. Polusi udara. Pemusnahan biodiversitas Dari paparan di atas, yang menjadi tanggung jawab sebagai warga negara global adalah?

Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan di kelasnya Pak Heru melihat bahwa dalam 2 kali ulangan harian yang diberikan rata-rata hanya 4 orang dari 30 siswa yang mendapat nilai diatas 60. Sebagian besar siswa tidak dapat menyelesaikan soal konsep gaya tak sentuhan. Selain itu, pada setiap pelajaran suasana kelas pasif.Sehubungan dengan permasalahan tersebut Pak Heru kemudian merumuskan akar permasalahan pembelajaran sebagai berikut:“Metode Apa yang dapat saya gunakan agar siswa dapat memahami materi gaya tak sentuhan serta suasana kelas menyenangkan?Selanjutnya, permasalahan tersebut dapat dirinci secara operasional sebagai berikut:1) Apakah pemberian latihan soal akan dapat meningkatkan pemahaman siswa tentang gaya dan sentuh?2) Bagaimana menunjukkan contoh gaya tak sentuh di depan kelas?3) Bagaimana strategi pembelajaran dapat membangkitkan motivasi siswa terhadap pelajaran IPA?4) Apakah saya perlu berkonsentrasi dengan orang tua siswa?Permasalahan diatas dapat digunakan Pak Heru dalam rangka melakukan refleksi untuk persiapan merencanakan PTK adalah?

Baca JawabanBerdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan di kelasnya Pak Heru melihat bahwa dalam 2 kali ulangan harian yang diberikan rata-rata hanya 4 orang dari 30 siswa yang mendapat nilai diatas 60. Sebagian besar siswa tidak dapat menyelesaikan soal konsep gaya tak sentuhan. Selain itu, pada setiap pelajaran suasana kelas pasif.Sehubungan dengan permasalahan tersebut Pak Heru kemudian merumuskan akar permasalahan pembelajaran sebagai berikut:“Metode Apa yang dapat saya gunakan agar siswa dapat memahami materi gaya tak sentuhan serta suasana kelas menyenangkan?Selanjutnya, permasalahan tersebut dapat dirinci secara operasional sebagai berikut:1) Apakah pemberian latihan soal akan dapat meningkatkan pemahaman siswa tentang gaya dan sentuh?2) Bagaimana menunjukkan contoh gaya tak sentuh di depan kelas?3) Bagaimana strategi pembelajaran dapat membangkitkan motivasi siswa terhadap pelajaran IPA?4) Apakah saya perlu berkonsentrasi dengan orang tua siswa?Permasalahan diatas dapat digunakan Pak Heru dalam rangka melakukan refleksi untuk persiapan merencanakan PTK adalah?